Hidup Itu Mudah
Jika kita mengalir sebagaimana adanya. Tidak ada paksaan dan tidak ada yang dipaksakan. Saya pernah bertemu dengan orang yang didalam hidupnya mengalir lillahi ta’ala. Semua apa yang dibutuhkan selalu tercukupi. Prinsip hidupnya adalah hidup ini ladang amal. Apa yang ditanam itulah yang dituai.
Hampir seluruh hidupnya digunakan untuk mengabdi didunia pendidikan. Sekarang saatnya untuk panen raya. Menikmati dan mensyukuri atas KaruniaNya. Dengan senyuman yang selalu menghias dibibir pertanda hidup dijalaninya dengan mudah. Mari kita jalani hidup ini dengan mudah dan selalu mensyukuri apa yang ada..
Hampir seluruh hidupnya digunakan untuk mengabdi didunia pendidikan. Sekarang saatnya untuk panen raya. Menikmati dan mensyukuri atas KaruniaNya. Dengan senyuman yang selalu menghias dibibir pertanda hidup dijalaninya dengan mudah. Mari kita jalani hidup ini dengan mudah dan selalu mensyukuri apa yang ada..
1 Response to "Hidup Itu Mudah"
Yaa kalo ada yg mudah, knp mesti dibuat susah... :D
Post a Comment