Indahnya Mendongeng

Malam itu anak-anak Amalia berkumpul. Tiap malam rabu ada program Muhasabah, menanamkan nilai-nilai dengan melalui mendongeng. Malam itu Ist...

Surga Bagi Anak

Surga bagi anak adalah rumah. Sebab rumah, anak-anak kita menemukan kasih sayang dari seorang ayah dan belaian seorang ibu. Demikian halnya...

Hana mengaji

Benar kiranya peribahasa anak selalu mengikuti orang tua. Hana Rufaida putri kami yang baru berumur 1 tahun (sekarang hana berusia 4 tahun)...

Lusi selalu Bahagia

Lusi adalah anak Amalia  paling mudah untuk tersenyum dan hampir jarang saya temukan dia cemberut atau berantem sama temannya. Rasa penasar...

Hidup Lurus

Prof. Achmad Mubarok buat saya sekeluarga sudah tidak ubahnya seperti ayah sendiri. Bahkan saya di kantor Mubarok Institute memanggilnya &qu...

Doa seorang Istri

Ditengah kesibukan yang begitu padat, badan terasa masih letih. Agak susah untuk segera bergegas sholat subuh. Pagi itu suaranya terdengar s...

Pengertian Adab

Adab adalah satu istilah bahasa Arab yang berarti adat kebiasaan. Kata ini menunjuk pada suatu kebiasaan, etiket, pola tingkah laku yang dia...

Guru Yang Sempurna

Satu hari saya berkunjung ke rumah teman. Teman itu bertutur bahwa ayahnya telah tiada. Sewaktu ayahnya sedang sakit keras, semua anak-anakn...

Indahnya Kehidupan

Ada orang mengeluh, hidup tidak aman, banyak maling, banyak pencopet, banyak penodong. Cari pekerjaan susah karena harus nyuap, dagang juga ...

Hana Kangen Ayah..

Hari ini, saya menangis. Saat melihat Hana seolah mengendarai motor dengan membunyikan suara dibibirnya berm...berm..berm..tin..tin..tin, sa...

Rizki Dalam Keluarga

Salah satu problem yang sering terjadi dalam keluarga adalah rizki. suami bekerja dan istri dirumah biasa tidak menjadi masalah namun jika i...